Warga Kota Prabumulih dihebohkan dengan dua hal yang viral terkait Corona. Salah satunya soal pasien positif Corona yang ke luar rumah hingga naik ojek.
Corona membuat puluhan pemandu wisata lumpur Sidoarjo tak mendapat penghasilan. Imbas corona membuat tak ada wisatawan yang berkunjung ke wisata lumpur Sidoarjo
Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) mendistribusikan 1.700 paket sembako bagi warga yang terdampak COVID-19. Hal serupa juga dilakukan Polres Sumedang.