Selain meluncurkan iPad Pro serta iMac, Apple pun merilis varian terbaru iPhone 12 dan 12 Mini. Kedua ponsel tersebut tampil unyu dengan balutan warna ungu.
Apple memperbarui lini iPad Pro-nya dengan system on a chip (SoC) M1, alias sama seperti SoC di jajaran Mac anyar, dan beberapa teknologi lain dari Mac.
Di episode Podcast Main Stage detikhot kali ini, kamu bakal diajak buat menyelami perjalanan karier lima cowok ganteng yang sempat dibilang boyband ini.
Apple menjadi target serangan ransomware setelah salah satu supllier-nya diretas. Hacker tersebut sudah mengungkap detail MacBook baru yang belum diumumkan.
Apple dipandang cerdik meluncurkan perangkat AirTag. Meskipun tidak terlalu mahal, apalagi dibandingkan iPhone misalnya, AirTag berpotensi menjadi tambang uang.