Bank Indonesia (BI) tercatat telah membeli Surat Berharga Negara (SBN) yang diterbitkan pemerintah Rp 32,46 triliun sejak awal tahun hingga 17 Februari 2025.
Mobil yang dikendarai mahasiswa menabrak tiang LRT di Palembang, Sumatera Selatan. Akibatnya, empat orang mahasiswa termasuk sopir dilarikan ke rumah sakit.
Menteri Zulkifli Hasan umumkan rampungnya aturan operasional Koperasi Desa Merah Putih, termasuk pendanaan dan model bisnis, untuk percepat ekonomi desa.
Mendag Budi Santoso mengungkapkan harga beras mulai turun berkat kelancaran pasokan. Program SPHP oleh Bulog juga meningkat meski belum sepenuhnya terealisasi.