KPK menyatakan penyidikan kasus korupsi investasi fiktif PT Taspen telah rampung. Perhitungan kerugian negara di kasus itu juga telah dirampungkan BPK.
Kementerian Pekerjaan Umum (PU) akan membangun sekitar 2.500 dapur untuk program Makan Bergizi Gratis (MBG) atau Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG).
Kartu Jakarta Pintar (KJP) Plus kini bisa digunakan untuk jalan-jalan ke tempat wisata edukatif, mulai dari menuju lokasi wisata hingga bayar tiket masuk.
Rencana IPO PAM Jaya menimbulkan kekhawatiran publik. Namun, dengan regulasi dan kendali Pemprov DKI, IPO bisa jadi peluang untuk memperkuat layanan air bersih.
Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump resmi menandatangani undang-undang baru tentang Stablecoin, aset digital yang nilainya dipatok terhadap dolar AS.