detikNews
Pasca-Bom Mapolresta Medan, Polisi Tetapkan 46 Tersangka Terorisme
Polisi menetapkan 46 tersangka terorisme pasca-aksi bom bunuh diri di Mapolresta Medan. Para tersangka ditangkap di Sumatera, Jawa dan Kalimantan.
Senin, 18 Nov 2019 12:55 WIB







































