Jose Mourinho tak punya banyak pilihan di lini depan Tottenham Hotspur. Karena itu, Harry Kane tidak akan diistirahatkan meski jadwal pertandingan padat.
Liverpool berpeluang untuk meraih tiga angka saat menjamu Watford. Juergen Klopp meminta seluruh komponen The Reds menjadikan malam indah di laga nanti.
Manajer Leicester City, Brendan Rodgers, menilai Jamie Vardy dinilai layak disejajarkan dengan pemain elite Premier League. Dia mendekati rekor 100 gol.
Manchester United berpeluang untuk memperpanjang kemenangan akhir pekan ini. Merujuk head to head dengan Everton, Setan Merah diunggulkan untuk menang lagi.
Pelatih Sociedad Imanol Alguacil menyebut Messi tak bisa dihentikan mencetak gol. Dia juga menilai Valverde, pelatihnya sendiri, tak tahu cara menghentikannya.