detikFinance
Mendag: Pilpres Tak Ganggu Distribusi Barang
Masa pemilihan presiden kali ini dipastikan tidak akan mengganggu distribusi kebutuhan pokok dalam negeri. Skala pergelaran pilpres relatif lebih kecil dibandingkan pemilihan legislatif bulan April lalu.
Kamis, 28 Mei 2009 14:19 WIB







































