detikNews
Digugat Warga soal Ganjil-Genap, Anies: Kami Harus Hormati
Aturan ganjil-genap digugat oleh warga Jakarta ke MA. Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menghormati proses hukum yang berjalan tersebut.
Kamis, 16 Agu 2018 09:56 WIB







































