Pemerintah terus berupaya mengurangi angka kemiskinan sebagai upaya menyukseskan program SDG's. Berdasar data BPS, kemiskinan di Indonesia terus turun.
Situs purbakala Kolam Segaran di Desa/Kecamatan Trowulan mengering karena kemarau panjang, juru pelihara kolam pun memanfaatkan situasi ini untuk bersih-bersih.
Sebuah rumah tertimpa pohon tumbang setelah hujan deras disertai angin kencang di Sleman. Pohon tumbang juga menimpa jaringan listrik yang memicu travo meledak.