Hasil survei SMRC menyatakan Ketum PKB Abdul Muhaimin Iskandar atau Cak Imin masuk dalam daftar calon presiden potensial dari kalangan elite partai politik.
Cak Imin bertemu dengan Prabowo Subianto, pertemuan itu diibaratkan 'perjodohan' untuk Pemilu 2024. Namun, pertemuan itu mendapat sindiran dari Partai Demokrat.
Wakil Ketua DPR Bidang Kesejahteraan Rakyat, Abdul Muhaimin Iskandar pun menanggapi musibah ini dengan menyampaikan rasa empatinya kepada warga Sintang.
Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan tanggapi soal reshuffle kabinet Jokowi. Menurutnya, hal itu merupakan hak prerogatif presiden, dirinya tak bisa ikut mengatur.