detikNews
Menhan: Perompakan di Selat Malaka Nol Persen
Patroli gabungan antara Indonesia, Singapura, Malaysia dan Thailand menjaga perairan membuahkan hasil. Salah satu buktinya, perompakan di Selat Malaka kini nol persen.
Rabu, 07 Des 2011 12:02 WIB







































