Sepakbola
Stamford Bridge yang Bersahabat Buat The Gunners
Arsene Wenger dan skuat Arsenal layak menyimpan keyakinan tinggi bisa meraih hasil positif saat menyambangi Chelsea. Selain The Blues tengah buruk di kandang, The Gunners punya catatan impresif di Stamford Bridge.
Jumat, 18 Jan 2013 10:39 WIB







































