detikNews
Ribuan Buruh Lumpuhkan Kawasan Industri Pulogadung
Pabrik-pabrik di Kawasan Industri Pulogadung, Jakarta Timur, tidak berdenyut. Ribuan buruh berkumpul di area bundaran lapangan KPP Pratama Cakung Satu, Jakarta Timur.
Rabu, 03 Okt 2012 12:16 WIB







































