detikNews
Kasus Korupsi Alquran, Ahmad Jauhari Seret Wamenag Nasaruddin Umar
Ahmad Jauhari sudah divonis delapan tahun penjara dalam dugaan korupsi pengadaan proyek Alquran. Tak ingin sendirian, Jauhari pun menyebut nama Wamenag Nasaruddin Umar sebagai salah satu pihak yang bertanggung jawab.
Kamis, 10 Apr 2014 17:05 WIB







































