detikNews
Kesepakatan baru Arsenal dan Emirates
Klub sepakbola Arsenal telah menandatangani kesepakatan baru senilai Pound 150 juta atau sekitar Rp. 2,3 trilliun dengan maskapai Emirates sampai 2019.
Sabtu, 24 Nov 2012 16:11 WIB







































