detikJabar
Igbonefo Isyaratkan Comeback Bersama Persib
Bek Persib Bandung, Victor Igbonefo mulai menjalani latihan bersama tim. Igbonefo juga mengisyaratkan untuk comeback membela klub berjuluk Maung Bandung itu.
Selasa, 20 Sep 2022 19:42 WIB







































