Dua pelaku curanmor kembali berulah. Residivis yang dibebaskan gegara Corona mencuri kendaraan. Namun sayang, nyawa keduanya melayang di tangan polisi.
3 Kawanan jambret dihakimi warga saat menjambret di Desa Rejeni, Krembung, Sidoarjo. Akibatnya, satu pelaku tewas, satu pelaku kritis dan satu lainnya selamat.
Pasien Corona RSU dr Soetomo Surabaya yang kabur ditemukan di rumah suami sirinya Kabupaten Pasuruan. Pasien sudah diserahkan ke rumah sakit tempatnya merawat.
Satu PDP yang diisolasi di kelurahan di Pasuruan dievakuasi ke rumah sakit. Evakuasi dilakukan setelah warga keberatan karena lokasi isolasi dekat permukiman.
Sebanyak 45.667 warga Kabupaten Pasuruan terdampak Corona menerima Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) kemensos. Penyaluran kartu sembako disambut gembira warga.