Dengan menggunakan praktik penunjukan kata ganti gender dalam cuitannya, Elon Musk menyerang penasihat utama ternama AS terkait pandemi COVID-19, Anthony Fauci.
Pameran otomotif tahunan Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023 akan diselenggarakan pada pertengahan bulan Februari. Apa saja merek yang jadi peserta?
Home Alone menyimpan banyak cerita di balik kesuksesan film tersebut. Salah satunya adalah insiden luka bakar serius yang menimpa Joe Pesci di lokasi syuting.
Salah satu laga terakhir Grup B Piala Dunia 2022 mempertemukan Inggris dengan Wales. The Three Lions vs The Dragons terasa layaknya laga Premier League