detikNews
Eks Panglima Militer Garis Keras Ditunjuk Jadi Menteri Pertahanan Israel
PM Israel Benjamin Netanyahu menyusun kabinet pemerintahannya yang baru. Salah satunya, menunjuk mantan panglima militer garis keras sebagai Menteri Pertahanan Israel yang baru.
Senin, 18 Mar 2013 11:58 WIB







































