detikNews
Musim Kampanye, Aksi Unjuk Rasa Tetap Marak
Selain kampanye partai politik, Jakarta akan semakin diramaikan dengan aksi unjuk rasa. Sedikitnya ada 4 aksi unjuk rasa yang digelar oleh berbagai kelompok.
Rabu, 18 Mar 2009 03:30 WIB







































