Pemerintah Indonesia kembali mengevakuasi warga negara Indonesia yang terdampak konflik di Suriah. Sebanyak 30 WNI kini telah kembali ke Tanah Air hari ini
BPBD Makassar laporkan 94 warga mengungsi akibat banjir di Kelurahan Katimbang. Penanganan terus dilakukan untuk memastikan keselamatan dan pelayanan warga.
Kemenhub mencatat sebanyak 27 bandara dibangun selama masa kepemimpinan Presiden Jokowi. Selain itu, juga dilakukan revitalisasi fasiltas 64 bandara lain.