detikFinance
Inflasi Bulan September 0,02 %
BPS mencatat iflasi pada September 2004 sebesar 0,02 persen. Sementara untuk bulan depan, inflasi diperkirakan akan lebih tinggi karena datangnya bulan Ramadhan.
Jumat, 01 Okt 2004 14:49 WIB







































