Varian COVID-19 XEC menyerang Thailand, menyebar tujuh kali lebih cepat dari flu. Pemerintah fokus melindungi kelompok rentan dan meningkatkan kewaspadaan.
Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (PBSI) Jakarta Selatan sukses menggelar Kejuaraan Kota 2025. Klub milik Marcus Fernaldi Gideon jadi juara umum.
Menkomdigi Meutya Hafid mengajak Gen Z jadi produsen AI, bukan hanya konsumen. Sebab, teknologi ini akan sebagai motor penggerak ekonomi nasional di masa depan.
Wagub Sulsel Fatmawati memastikan pembangunan Stadion Sudiang dimulai tahun ini. Stadion berkapasitas 27 ribu penonton diharapkan dorong ekonomi dan olahraga.
KTP Pink atau Kartu Identitas Anak (KIA) adalah identitas untuk anak di bawah 17 tahun. Pelajari kegunaan, perbedaan dengan KTP Biru, dan cara pembuatannya.