Luis Diaz bakal menjalankan peran yang lebih fleksibel di lini depan Bayern Munich. Ia diharapkan juga bisa bermain sebagai penyerang bersama Die Roten.
Kobbie Mainoo terus diyakinkan bertahan di Manchester United. Gelandang muda itu disebut bakal jadi masa depan Setan Merah, atau sekadar plan b sang manajer?
Timnas Indonesia akan bertemu Jepang di laga pamungkas Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026. Indonesia peringkat 123, Jepang 15. Siapakah yang akan menang?
Ruben Amorim ungkap rasanya sudah satu tahun melatih Man United. Dirinya adalah orang yang paling menderita dalam perjalanan Setan Merah kembali ke papan atas!
Alejandro Garnacho ingin meninggalkan Manchester United, memicu kemarahan suporter. Chelsea menjadi tujuan utama, sementara fans meluapkan kekecewaan mereka.