Direktur pencegahan BNPT Brigjen R Ahmad Nurwakhid mengaku pernah terpapar paham radikal hingga membuat dirinya hampir berangkat ke Afganistan. Seperti apa?
Peristiwa di Myanmar menjadi tantangan bagi ASEAN untuk memutuskan akan tetap berpegang pada prinsip tidak campur tangan dalam urusan internal atau tidak.
Terduga terorisme kerap salah tafsir terkait surat Al-Baqarah ayat 191 dan Al-Maidah ayat 44. Demikian dikatakan oleh Nasir Abbas, mantan Ketua Mantiqi III.
Polisi menggelar prarekonstruksi penanganan kasus tiga orang yang diduga dibunuh oknum anggota suku Togutil di hutan Patani Timur, Halmahera Tengah, Malut.
Habib Rizieq pun menyinggung terkait enam pengawalnya yang tewas ditembak. Kemudian ia juga menyinggung terkait pembubaran ormas FPI dan ATM yang dibekukan.