Rollingstone
ANTHRAX: Kami Pasti Datang Ke Indonesia
Band pionir thrash metal New York, AS yang merupakan salah satu dari Big 4, Anthrax mempertegas janji mereka untuk tampil di Jakarta, Indonesia setelah rilisnya album terbaru mereka, Worship Music.
Selasa, 03 Mei 2011 17:13 WIB







































