detikNews
Dua Anggota TNI Tewas Saat Simulasi Penyelamatan Kapal Selam
Simulasi penyelamatan kapal selam yang digelar di Pasir Putih Situbondo memakan 2 korban jiwa. Dua anggota TNI AL berpangkat mayor dan kolonel meninggal saat berlaku menjadi korban yang harus diselamatkan dalam kapal selam yang ditenggelamkan.
Sabtu, 07 Jul 2012 17:32 WIB







































