Table Top Wonderful Indonesia di Siem Riep, Kamboja berhasil membawa dua maskapai Kamboja JC International Airlines dan Sky Angkor Airlines untuk ke Kertajati.
Kemenpar terus promosi Indonesia di luar negeri. Salah satunya lewat diplomasi kuliner dan kopi di Indonesian Trade and Tourism Promotion Kamboja pekan lalu.
Indonesia terus mengupayakan peningkatan nilai perdagangan ke Kamboja. Kedua negara juga masih dapat terus mengeksplorasi berbagai potensi dan kerja sama.