detikFinance
Hatta: Kenaikan Harga Elpiji 12 Kg Tunggu Waktu Tepat
Pertamina harus memperhatikan waktu yang tepat saat menaikkan harga elpiji 12 Kg. Pertamina harus mempertimbangkan kondisi daya beli masyarakat secara umum.
Rabu, 17 Feb 2010 12:35 WIB







































