detikNews
Puluhan Mahasiswa Terpapar Corona, USK Aceh Kembali Terapkan Kuliah Daring
Puluhan mahasiswa Universitas Syiah Kuala Aceh dinyatakan terpapar virus Corona. Pihak rektorat memutuskan perkuliahan kembali digelar daring sementara waktu.
Rabu, 09 Feb 2022 08:59 WIB







































