detikFinance
Jual Rumah, Mantan Menkeu AS Rugi Rp 9 Miliar
Investasi properti tak melulu menghasilkan untung besar. Termasuk yang dialami mantan menkeu AS Henry Paulson yang harus rugi US$ 1 juta saat berinvestasi properti.
Selasa, 04 Jan 2011 14:50 WIB







































