detikNews
Jangan Keluyuran pada Malam Hari 7-12 Maret
Warga Jakarta diimbau untuk tidak melakukan banyak aktivitas di luar rumah pada malam hari mulai 7-12 Maret 2007. Pasalnya pada malam hari akan terjadi hujan lebat, angin kencang disertai petir.
Rabu, 07 Mar 2007 15:46 WIB







































