Sepakbola
Setahun Pembekuan PSSI, Menpora Dinilai Kebingungan
Hampir satu tahun sejak PSSI dibekukan oleh negara, Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrawi dianggap kebingungan dalam mengambil langkah kongkret untuk membenahi tata kelola sepakbola di tanah air.
Rabu, 06 Apr 2016 08:29 WIB







































