detikSport
Satu Tim Musim Depan, Rossi Anggap Vinales Selevel dengan Lorenzo
Valentino Rossi tidak akan memandang remeh pada Maverick Vinales. Meski masih belia, Vinales akan ditempatkannya pada level yang sama dengan Jorge Lorenzo.
Jumat, 11 Nov 2016 19:14 WIB







































