Baru sebulan lalu bus-bus Zhongtong kembali mengaspal di Ibu Kota. Sekarang bus-bus asal RRC itu harus dikandangkan karena dilanda penayangan video tak senonoh.
Dengan status sebagai mantan narapidana, timbul pertanyaan mengenai kemungkinan Ahok untuk menjabat sebagai petinggi di perusahaan milik negara. Bisakah?
Hatta Ansori dihukum 3,5 tahun penjara karena menyelundupkan Ferrari 458 Speciale dari Singapura-Palembang. Ikut diselundupkan juga miras. Total Rp 27 miliar.
Kapten kapal Nagashima-Go, Suhadak ditetapkan menjadi tersangka kasus kecelakaan di Devil's Tear, Klungkung yang menewaskan dua turis asal Brasil dan Afrika
WN China dituntut 1 tahun penjara dan denda Rp 50 juta karena berlibur ke Bali tanpa paspor dan visa. Dacheng diyakini bersalah melanggar UU Keimigrasian.