detikNews
Arab Saudi Kini Izinkan Wanita Menginap Sendirian di Hotel
Aturan baru ini tidak hanya berlaku untuk pengunjung asing, namun juga untuk wanita Saudi yang sebelumnya wajib didampingi wali pria.
Sabtu, 05 Okt 2019 18:31 WIB







































