detikSport
MotoGP 2020 Tidak Pasti, Hal Buruk bagi Alex Marquez
Belum jelas kapan Alex Marquez melakoni debut kompetitifnya. Manajer Repsol Honda Alberto Puig mengakui ketidakpastian MotoGP 2020 berakibat buruk bagi Alex.
Jumat, 10 Apr 2020 08:12 WIB







































