Sepakbola
Cina Waspadai Kejutan Indonesia
Setelah gagal meraih kemenangan di pertandingan pertama, Cina bertekad untuk mengalahkan Indonesia. Namun tim tuan rumah khawatir akan kejutan dari tim "Merah Putih".
Rabu, 21 Jul 2004 01:05 WIB







































