Apa yang terlintas di pikiran Anda jika mendengar Bonek? Sekumpulan pendukung tim sepakbola yang fanatik dan suka rusuh? Padahal tidak semuanya begitu, mereka sejatinya juga cinta damai. Tak percaya? Ini buktinya!
Suka menerima pemberitahuan mengenai penghargaan dari perusahaan software macam Yahoo! atau Microsoft? Hati-hati, itu jebakan penipuan seperti yang dialami oleh Mohamad Oda Sugarda yang tertipu Rp 462 juta. Tersangka penipuan, 3 warga negara dari Afrika ditangkap Polda Metro Jaya.
Sepertinya film bertema omnibus atau atau film rangkuman beberapa cerita dengan benang merah yang sama mulai meramaikan dunia perfilman Indonesia. Setelah 'Dilema' yang diproduseri Wulan Guritno, kini ada 'Hi5teria'.
Artis Sisca Dewi merayakan hari ulang tahunnya di Only One Club Lounge, FX Mall, Jakarta, Senin (12/03/2012). Di tengah-tengah perayaan itu tiba-tiba saja sosok aktor senior Roy Marten muncul. Surprise!
Saya membeli Blackberry Playbook pada bulan Desember 2011 dengan garansi 1 tahun dari Comtech. Pada minggu kedua Februari 2012 saya mengalami kesulitan untuk mere-charge battery.
Pertemuan Daud Yordan menghadapi Lorenzo Villanueva menjanjikan pertarungan sengit di atas ring. Kedua petinju saat ini dikenal punya pukulan keras yang kerap bikin KO lawan-lawannya.
Dua petinju terbaik Indonesia, Chris John dan Daud Yordan, akan bertarung di Singapura pada awal Mei mendatang. Keduanya bertekad memberi Indonesia dua titel juara dunia.
Jaringan restoran yang sudah memiliki 9 gerai di Jakarta, Surabaya, Bandung dan Medan kemarin telah membuka gerai baru. Berlokasi di salah satu mall terbesar di kawasan Tangerang, gerai inipun mengusung konsep Artisan Bread.