Mutasi kembali terjadi di tubuh TNI. Salah satu yang dirotasi yaitu Sesmilpres Mayjen Suharyanto yang ditunjuk dalam jabatan baru sebagai Pangdam Brawijaya.
Massa buruh yang hendak demo di depan Istana Negara bergerak di Jalan Daan Mogot, Tanah Tinggi, Kota Tangerang. Lalu lintas di Jalan Daan Mogot menjadi padat.
Ustaz Zaid disebut mengalami luka di tangannya akibat ditusuk MA saat sedang berceramah pada peringatan Maulid Nabi. Zaid juga disebut terluka di bagian leher.
Kepala Badan Geologi Eko Budi Lelono mengatakan peringatan ini jadi upaya Pemerintah melakukan mitigasi dan edukasi kebencanaan geologi meminimalisir korban.