Perenang difabel Jendi Pangabean bahagia akhirnya bisa berkumpul bersama keluarga di bulan Ramadhan. Padahal tujuh tahun sebelumnya dia habiskan dengan latihan.
Viral video 2 pria membagikan sembako dan uang tunai yang dibagikan ke warga. Aksi ini merespons YouTuber yang membuat konten prank bagi-bagi sembako isi sampah