Evaluasi yang dilakukan Dishub DKI Jakarta terkait kebijakan ganjil-genap sepeda motor dilaporkan kepada Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 DKI Jakarta.
Pemprov DKI kembali memberlakukan hari bebas kendaraan bermotor (HBKB) minggu ini. Suasana di simpang susun semanggi mayoritas hanya dilalui oleh pesepeda.
Kelompok pesepeda malam ini masih memadati kawasan Bundaran HI, Jakpus. Sejumlah pesepeda terlihat berkerumun di pinggir jalan dan trotoar sekitar Bundaran HI.