detikNews
Pasukan Oranye Sempat Menggigil Saat Lihat Ular Sepanjang 4 Meter
Pasukan Oranye yang menemukan ular sanca sepanjang 4 meter di Kompleks Depdikbud, Pasar Minggu, mengaku sempat menggigil ketakutan.
Selasa, 25 Apr 2017 15:30 WIB







































