Olimpiade 2020 Tokyo sudah di depan mata. Traveler yang tidak tinggal di Jepang sabar ya, kali ini Olimpiade cuma bisa ditonton warga yang ada di sana.
Legenda tinju Evander Holyfield ditundukkan eks jawara UFC Vitor Belfort. Pertarungan cuma berlangsung satu ronde, dengan Holyfield dinyatakan kalah TKO.
Presiden ke-45 Amerika Serikat Donald Trump sesumbar bisa bikin Joe Biden, presiden AS saat ini, KO dalam hitungan detik jika mereka jumpa di atas ring tinju.