James Gunn mengungkapkan penyesalan setelah syuting Superman rampung. Ia berbagi tantangan sebagai co-CEO DC Studios dan proyek favorit yang belum diumumkan.
Film Norah karya Tawfik Alzaidi, menampilkan perjuangan gadis desa Saudi melawan norma. Film ini jadi tonggak perfilman Arab dan tayang di Cannes 2024.
Disney diwajibkan membayar denda USD 10 juta oleh FTC karena gagal melindungi data anak-anak di YouTube. Perusahaan harus klasifikasikan video dengan benar.
Terpasang iklan berisi ajakan tidak golput di Medan. Angka 02 ditonjolkan. Pihak KPU membantah memasang iklan tersebut. Diketahui papan itu aset Pemkot.