detikSport
Meriahnya Pesta Pembukaan SEA Games 2015
SEA Games 2015 di Singapura dimulai. Pesta olahraga negara-negara Asia Tenggara itu dibuka secara resmi melalui pesta yang berlangsung meriah dengan pertunjukan laser, tata lampu nan indah dan tentunya pertunjukan kembang api.
Jumat, 05 Jun 2015 21:18 WIB







































