detikInet
ISP Tolak 'Dapur'-nya Diobok-obok
Para penyedia jasa internet (ISP) menolak diberlakukannya kebijakan standardisasi kualitas layanan (QoS) untuk akses internet, khususnya yang mengatur hingga ke urusan 'dapur' teknis operasional.
Kamis, 09 Agu 2007 18:29 WIB







































