detikNews
Jumlah Korban Kecelakaan Pesawat Tahun 2008 Turun
Jumlah korban jiwa dalam kecelakaan pesawat sepanjang tahun 2008 menurun dibanding tahun 2007, meskipun jumlah kecelakaan meningkat. Pada 2007 jumlah korban tewas sebanyak 692, sedangkan pada 2008 menurun menjadi 502.
Jumat, 20 Feb 2009 03:36 WIB







































