detikNews
Pabrik Miras Beromzet Puluhan Juta Digerebek
Jelang ramadan, Satreskoba Polres Blitar menggerebek pabrik minuman keras (Miras) palsu beromzet puluhan juta. Polisi mengamankan seorang pria berinisial SN (36) yang diduga sebagai pemilik.
Selasa, 18 Agu 2009 16:59 WIB







































