Bencana longsor menerjang Kampung Pasir Kuning, Cisarua, menewaskan 8 orang dan 82 lainnya hilang. Status tanggap darurat ditetapkan untuk evakuasi korban.
Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka menyapa calon jemaah haji Kloter 12 di Asrama Haji Medan, menekankan perhatian pemerintah pada biaya haji dan pelayanan.